- Rampungkan KKN 40 Hari, 102 Mahasiswa IAI Al-Amanah Dilepas Pemkab Selayar
- Bupati Natsir Ali dan Wabup Muhtar Beri Kejutan HUT ke-65 Bank Sulselbar Cabang Selayar
- Pemkab Selayar Gandeng PT. Pokphand dan Perbankan Dukung GEMERLAP–GEMETAR
- Koperasi Desa Merah Putih Bontosunggu Tembus 10 Tercepat Nasional, Bupati Natsir Ali Apresiasi Kodim 1415/Selayar
- Koordinasi Intensif Bupati Natsir Ali Berbuah Manis, 13 Traktor Kementan untuk Selayar
- Bupati Natsir Ali Pimpin Rakor GEMERLAP–GEMETAR di Posko Induk Rujab
- Perkuat Layanan Air Bersih, Bupati Natsir Ali Kunjungi Intake Sumber Air Topa
- Wabup Selayar Lepas Jenazah Almarhum H. Rakhmat Zaenal, Kenang Dedikasi Putra Terbaik Daerah
- Camat Bontomatene Lantik Anggota BPD PAW Desa Kayu Bau
- HWK Kecamatan Dikukuhkan, Tri Yanti Rahmawati Natsir: Perempuan Harus Jadi Mitra Pembangunan
Bupati Selayar Lepas Peserta Gerak Jalan Sehat HKG PKK ke-52

KEPULAUAN SELAYAR - Bupati Kepulauan Selayar H. Muh. Basli Ali bersama Ketua TP PKK Andi Dwiyanti Musrifah Basli melepas ribuan peserta Jalan Sehat, di Taman Pusaka Benteng, Ahad (8/12/2024) pagi. Diketahui gerak jalan sehat ini dalam rangka memeriahkan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke 52 Tahun 2024.
Pelepasan yang dimulai sekitar pukul 07.00 wita, ditandai dengan pengibaran bendera star oleh Bupati Kepulauan Selayar. Setelah menyusuri rute, peserta finish di Lapangan Pemuda Benteng, diikuti ribuan masyarakat umum, pelajar, utusan berbagai lembaga dan organisasi serta seluruh pengurus dan Kader PKK se-Kabupaten Kepulauan Selayar.

Baca Lainnya :
- Aksi Tanam Pohon Awali Rangkaian Kegiatan HKG PKK ke-49 di Selayar0
- Langkah Serius Ketua TP PKK Selayar Cegah Stunting Wujudkan Generasi Sehat 0
- Pemerintah Bersama Warga Pasimarannu Sambut Kunker Bupati dan Ketua TP PKK0
- Jawab Tatangan Zaman, TP. PKK Selayar Luncurkan Aplikasi SIM PKK0
- Selayar Sukses Raih 4 Penghargaan pada HKG PKK ke-50 Sulsel0
Usai Finish di Lapangan Pemuda Benteng, Kegiatan dilanjutkan dengan senam bersama dan pembagian hadiah kepada para pemenang undian.
Adapun hadiah yang siapkan berupa TV, sepada listrik, Kulkas, dan puluhan hadiah menarik lainnya. (Humas IKP/M)










.jpeg)