- Bupati Natsir Ali dan Wabup Muhtar Beri Kejutan HUT ke-65 Bank Sulselbar Cabang Selayar
- Pemkab Selayar Gandeng PT. Pokphand dan Perbankan Dukung GEMERLAP–GEMETAR
- Koperasi Desa Merah Putih Bontosunggu Tembus 10 Tercepat Nasional, Bupati Natsir Ali Apresiasi Kodim 1415/Selayar
- Koordinasi Intensif Bupati Natsir Ali Berbuah Manis, 13 Traktor Kementan untuk Selayar
- Bupati Natsir Ali Pimpin Rakor GEMERLAP–GEMETAR di Posko Induk Rujab
- Perkuat Layanan Air Bersih, Bupati Natsir Ali Kunjungi Intake Sumber Air Topa
- Wabup Selayar Lepas Jenazah Almarhum H. Rakhmat Zaenal, Kenang Dedikasi Putra Terbaik Daerah
- Camat Bontomatene Lantik Anggota BPD PAW Desa Kayu Bau
- HWK Kecamatan Dikukuhkan, Tri Yanti Rahmawati Natsir: Perempuan Harus Jadi Mitra Pembangunan
- Presiden Prabowo Umumkan Swasembada Pangan, Bupati Natsir Ali Nyatakan Selayar Siap Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Pemkab Kepulauan Selayar Berbelasungkawa atas Wafatnya Wakil Bupati Luwu

KEPULAUAN SELAYAR - Atas nama pemerintah dan masyarakat Kabupaten Kepulauan Selayar, Bupati Muh. Basli Ali memnyampaikan ucapan belasungkawa atas wafatnya Wakil Bupati Luwu Syukur Bijak, Kamis (6/4/2023).
Ucapan belasungkawa ini disampaikan Bupati Basli Ali ditengah-tengah kunjungan kerjanya di wilayah kecamatan kepulauan, yang hingga berita ini diturunkan, Bupati masih sementara berada di Kecamatan Pasimarannu.
"Kita turut berbelasungkawa, semoga amal ibadahnya diterima di sisi Allah SWT, dan keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan," ucap Basli Ali.
Baca Lainnya :
- Basli Ali Ikuti Video Conference dengan Mendagri Tito Karnavian0
- Mengisi Masa Pandemi Covid-19, Jajaran DWP Kepulauan Selayar Khatam Al-Qur'an0
- Hj. Asniar Marjani Hadiri Halal Bihalal DWP Sulsel0
- DPD KNPI Kepulauan Selayar Gelar Rakerkab XIII0
- WCI Funding Sidney Siapkan 1,2 Billion Untuk Selayar0
Kabar meninggalnya orang nomor dua di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan ini diketahui melalui pesan berantai pada grup-grup Whatsaap.
Syukur Bijak menghembuskan nafas terakhirnya di RSUP Wahidin Sudirohusodo Kamis (6/4) siang karena sakit jantung, kendati sempat menjalani proses pemulihan pasca operasi.
Almarhum Syukur Bijak rencananya akan dikebumikan di kampung asalnya di Batisitanduk, Kecamatan Walenrang, Kabuparen Luwu. (Humas Diskominfo SP/Im)










.jpeg)